Meriahkan Hari Bhayangkara ke-77, Polres Gunungkidul Gelar Nobar Pagelaran Wayang Kulit
7 Jul 2023 23:10
Kapolres Gunungkidul AKBP Edy Bagus Sumantri, S.I.K. menggelar Nonton Bareng Pagelaran Wayang Kulit dengan Lakon Wahyu Cakraningrat secara Live Streaming di Omah Kayu Wonosari, Jumat (7/7/2023).
Kapolres Gunungkidul mengatakan bahwa kegiatan ini upaya meningkatkan sinergitas TNI-Polri dan masyarakat untuk melestarikan budaya bangsa Indonesia guna memupuk rasa persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.
Kegiatan nonton bareng tersebut diikuti oleh Pejabat Utama, Kapolsek Jajaran, beserta seluruh anggota Polres Gunungkidul.
Kapolres Gunungkidul menyatakan bahwa pelaksanaan pagelaran wayang kulit dengan Lakon Wahyu Cakraningrat, Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. mengajak kita untuk mengimplementasikan filosofi yang bisa diambil hikmahnya, mulai dari jiwa kepemimpinan, nilai luhur, sikap kesatria, selain itu sebagai upaya menjaga kelestarian budaya asli nusantara.
Kapolres Gunungkidul mengatakan bahwa kegiatan ini upaya meningkatkan sinergitas TNI-Polri dan masyarakat untuk melestarikan budaya bangsa Indonesia guna memupuk rasa persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.
Kegiatan nonton bareng tersebut diikuti oleh Pejabat Utama, Kapolsek Jajaran, beserta seluruh anggota Polres Gunungkidul.
Kapolres Gunungkidul menyatakan bahwa pelaksanaan pagelaran wayang kulit dengan Lakon Wahyu Cakraningrat, Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. mengajak kita untuk mengimplementasikan filosofi yang bisa diambil hikmahnya, mulai dari jiwa kepemimpinan, nilai luhur, sikap kesatria, selain itu sebagai upaya menjaga kelestarian budaya asli nusantara.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini