Mencurigakan, Seorang Perempuan Diselamatkan di Tepi Rel Kereta Api
2 Jan 2023 10:28
jogja.tribratanews.com -humas, Seorang perempuan ES berusia kurang lebih 30 tahun warga Tuksono, Sentolo, Kulon Progo diselamatkan warga Dipan, Wates, Kulon Progo pada hari Senin, 2 Januari 2023 sekitar pukul 17.15 wib. ES berdiri dipinggir rel kereta api yang berada di selatan RSUD Wates tepatnya di Dipan, Wates, Wates, Kulon Progo.
Kejadian berawal ketika warga melihat seorang perempuan/Pelaku duduk ditepi rel kereta api, karena warga melihat gerak gerik pelaku mencurigakan setelah melihat kereta api dari timur mau melintas maka warga sekitar mengamankan korban dan ke rumah warga. Setelah mendapatkan perawatan medis oleh team dari Dinas kesehatan kabupaten Kulonprogo, kemudian pelaku diamankan ke Polsek Wates selanjutnya diserahkan kepada keluarganya.
Kejadian berawal ketika warga melihat seorang perempuan/Pelaku duduk ditepi rel kereta api, karena warga melihat gerak gerik pelaku mencurigakan setelah melihat kereta api dari timur mau melintas maka warga sekitar mengamankan korban dan ke rumah warga. Setelah mendapatkan perawatan medis oleh team dari Dinas kesehatan kabupaten Kulonprogo, kemudian pelaku diamankan ke Polsek Wates selanjutnya diserahkan kepada keluarganya.
"Dia sudah berdiri dipinggir rel kereta api, menunggu kereta api yang akan lewat dari timur, akan tetapi warga dengan cepat menyelamatkan seorang perempuan tersebut," kata Kasi Humas Polres Kulonprogo Iptu Novi, Selasa (3/1/2023).
Penulis Sinta
editor Jay
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini