Polsek Kotagede Amankan Festival Anak Sholeh ke XII di Yogyakarta
1 Sep 2024 12:26
jogja.tribratanews.com -Humas, Personel Polsek Kotagede diterjunkan untuk mengamankan pelaksanaan Festival Anak Sholeh ke XII tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta yang diselenggarakan di SMP Muhammadiyah 7 Kotagede, Kota Yogyakarta, pada Minggu 1 September 2024.
Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 1.100 siswa-siswi beserta pendamping ini berlangsung aman dan lancar berkat pengamanan ketat dari Polsek Kotagede.
Petugas tidak hanya mengatur lalu lintas di sekitar lokasi acara, tetapi juga memberikan himbauan kepada peserta agar tertib dan mematuhi peraturan.
Dengan kehadiran Polsek Kotagede, panitia dan peserta festival merasa lebih nyaman dan dapat menikmati acara dengan baik.
Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 1.100 siswa-siswi beserta pendamping ini berlangsung aman dan lancar berkat pengamanan ketat dari Polsek Kotagede.
Petugas tidak hanya mengatur lalu lintas di sekitar lokasi acara, tetapi juga memberikan himbauan kepada peserta agar tertib dan mematuhi peraturan.
Dengan kehadiran Polsek Kotagede, panitia dan peserta festival merasa lebih nyaman dan dapat menikmati acara dengan baik.
Pengamanan yang baik ini menjadi contoh sinergi antara pihak kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keamanan selama kegiatan berlangsung.
Agung
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini